Senin, 30 September 2013

ditemukan kode dasar iklan di aplikasi gmail android

minggu lalu bahwa google merilis apdute untuk aplikasi gmail android ke versi 4.6 dimana diaplikasi gmail untuk android memiliki kode dasar saluran iklan in-app untuk yang pertama kalinya semenjak peluncuran yang pertama kali.

meskipun begitu sampai saat ini belumpernah ditemukan kemunculan iklan didalam aplikasi gmail android dan belum pasti tanggal resminya.

penemuan kode dasar iklan ini mewakili langkah lanjut dari proses negoisasi yang panjang antara pengguna internet dan pihak pengiklan.Saat ini aplikas gmail android sudah digunakan oleh jutaan orang di seluruh dunia.

dimana seacara langsung menggambarkan pangsa pasar yang amat besar untuk mengiklan produknya,jadi ini menjadi tantangan sekarang ini untuk google adalah menyeimbangan visibilitas secara bertahap antara iklan dan pengalaman menggunakan Android sebagaimana pengguna dapat menyesuaikan diri.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar