Sebagai persiapan untuk pertandingan AFF Suzuki Cup 2010, Indonesia akan melakukan pertandingan persahabatan melawan Uruguay pada Jumat 8 Oktober 2010 di GBK Senayan.
Berikut perkiraan tim squad Indonesia yang akan melawan Uruguay.
Penjaga gawang : Markus Harison (Persib), Ferry Rotinsulu (Sriwijaya), Kurnia Meiga (Arema)
Belakang : Slamet Riyadi (Persela), Ricardo Salampessy (Persipura), Irfan Raditya (Arema), Nova Arianto (Persib), Maman Abdurrahman (Persib), M Nasuha (Persija), Zulkifly (Arema), Benny Wahyudi (Arema), Tobias Jesajas Waisapy (FC Excelsior )
Tengah : Tony Sucipto (Persija), Ahmad Bustomi (Arema), Eka Ramdani (Persib), Firman Utina (Sriwjaya), Atep (Persib), Arif Suyono (Sriwijaya), M Ridwan (Sriwijaya), Oktavianus Maniani (Sriwijaya), Rafael Guillermo Eduardo Maitimo (BIT FC/China)
Depan : Bambang Pamungkas (Persija), Boaz Solossa (Persipura), Jaya Teguh Angga (Persema), Yongki Aribowo (Arema), Jhonny Rudolf van Beukering (Go Ahead Eagels),
Pelatih: Alfred Riedl
Sementara itu Uruguay akan diperkuat oleh pemain nasionalnya yang bertanding pada Piala dunia 2010 di Afsel kemaren seperti Diego Forlan dan Luis Suarez. Semoga saja pertandingan ini berlangsung seru dan berguna untuk menambah kemampuan timnas Indonesia. Mari kita dukung Tim Nasional Indonesia.
Baca juga: http://www.indotv.info/2010/10/indonesia-vs-uruguay-live-on-antv-and.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar