Tiga zona waktu Indonesia yang terdiri dari Waktu Indonesia Barat (WIB), Waktu Indonesia Tengah (WITA), dan Waktu Indonesia Timur (WIT) rencananya akan dijadikan satu saja menjadi WITA (GMT+8). Rencananya pemerintah akan menjadikan WITA atau GMT+8 menjadi patokan waktu untuk seluruh Indonesia.
Wah kalo benar-benar jadi seperti itu besok jam di wilayah WIB akan ditambah satu jam, yang jam 7 jadi jam 8. Kalo yang di daerah timur yang biasa pakai zona waktu WIT bakal mengurangi angka jamnya jadi satu jam. Katanya sih rencana penyatuan zona waktu ini akan menguntungkan secara ekonomi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar